Mesin Tik Jerman Hingga Kapal Selam Hitler Dalam Sejarah Indonesia - Juli 05, 2024
Jul 04, 2024•13 min
Episode description
Dua peneliti muda menemukan fakta-fakta unik terkait sejarah Indonesia, di antaranya peran mesin tik Jerman dalam proklamasi kemerdekaan RI. Jimmy Manan membahasnya bersama Hendi Jo dan Petrik Matanasi.